Rabu, 27 April 2022, Rabu, April 27, 2022 WIB
Last Updated 2022-04-27T15:45:00Z
Berita DaerahBerita daerah dan sosial

Pemerintah Kampung Sri Tunggal Realisasikan BLT DD Ke 84 KPM, Bagikan Insentif Perangkat dan Buka Gerai Vaksin Covid-19


Way Kanan, BeritaIndoTerkini.Com -Pemerintah Kampung Sri Tunggal Realisasikan BLT DD Periode Bulan Januari, Februari dan Maret ke 84 KPM Sebesar Rp.300.000;/Bulan Total Rp.900.000:/ KPM, Bagikan Insentif Ke Perangkat Kampung Dan Buka Gerai Vaksin Covid-19 Bertempat Dikantor Kampung Sri Tunggal Kecamatan Buay Bahuga Pada Hari ini Rabu 27/04/2022.


Hadir Dalam Giat BLT DD, Pembagian Insentif dan Gerai Vaksin Covid-19 Kepala Kampung Sri Tunggal Romdhoni, Kapolsek Iptu. Erwin Beserta Anggota Polsek Buay Bahuga, Tenaga Kesehatan UPT Puskesmas Buay Bahuga, BPK Beserta Anggota, Aparatur Kampung Sri Tunggal dan Segenap Masyarakat Kampung Sri Tunggal.



Kegiatan Berjalan Aman, Lancar Dan Kondusif Dengan  Standarisasi Pengutamaan Protokol Kesehatan, Saat Di Konfirmasi Perihal Giat Yang Diadakan Dikantor Kampung Sri Tunggal Romdhoni Menjelaskan,


"Iya, Hari Ini Kita Adakan Pembagian BLT DD ke 84 KPM Periode Bulan Januari, Februari Dan Maret dilanjut Pembagian Insentif Perangkat Kampung Dan Buka Gerai Vaksin Covid-19, Semoga Baik BLT DD Dan Insentif Yang Telah Kita Realisasikan Bisa Bermanfaat Dan Sedikit Membantu Kebutuhan Perangkat Kampung Dan Masyarakat Ditengah Pandemi Covid-19, Pergunakan Sebaik-baiknya dan Hanya Pada Kebutuham Pokok Saja, Disamping Itu Saya Berharap Kesadaran Masyarakat Untuk melaksanakan Vaksin Bisa Makin Meningkat Mengingat Vandemi Covid-19 Belum Berakhir Tetap Jaga Kesehatan Patuhi Protokol Kesehatan, Pakai Masker Jika Keluar Rumah, Jaga Jarak Dan Mencuci Tangan Sesering Mungkin Sehabis Melaksanakan Aktifitas", Jelas Romdhoni.


Selanjutnya Secara Pribadi Dan Mewakili Pemerintah Kampung Sri Tunggal Mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1443 H 2022 M, Minal Aidin Walfaizin Mohon Maaf Lahir Dan Batin.


(Tim BIT)