Rabu, 24 Agustus 2022, Rabu, Agustus 24, 2022 WIB
Last Updated 2022-08-24T16:40:42Z
Berita Daerah

Kampung Karya Jaya Raih Juara 1 Lomba Kebersihan Lingkungan Kampung Tingkat Kecamatan Way Tuba

 


Way Kanan,Beritaindoterkini.com-Pemerintah Kecamatan Way Tuba Gandeng UPT Puskesmas Way Tuba Adakan Lomba Kebersihan Lingkungan Kampung Tingkat Kecamatan Way Tuba, Selasa 23/08/2022.



Perlombaan Kebersihan Kampung Tingkat Kecamatan Way Tuba Ini Merupakan Momentum Menyambut Penilaian Adipura September Mendatang dan Dalam Rangka Memeriahkan HUT RI Ke.77, Setelah Melalui Penilaian Tim Kecamatan dan Tim UPT Puskesmas Way Tuba Juara 1 Diraih Kampung Karya Jaya, Juara 2 Diraih Kampung Say Umpu dan Juara 3 Diraih Kampung Bandar Sari.



Dengan Diraihnya Juara 1 (Pertama) Kebersihan Lingkungan Kampung Tingkat Kecamatan Kepala Kampung Karya Jaya Embi Darwanda Mengucapkan Apresiasi dan Ucapan Terimakasih yang Setinggi-tingginya Kepada Pihak Terkait Khususnya Masyarakat Kampung Karya Jaya,


"Ucapan Terimakasih yang Sebesar-besarnya Kepada Seluruh Masyarakat Kampung Karya Jaya yang Telah Berpartisipasi Memeriahkan HUT RI Ke. 77 dan Ucapan Terimakasih Kepada Tim Penilai dari Kecamatan Way Tuba dan UPT Puskesmas Way Tuba yang Telah Memberikan Penilaian Untuk Kampung Karya Jaya Semoga Kedepanya Lebih Baik Lagi dan Kepala Kampung Sekecamatan Way Tuba Tetap Semangat Merdeka", ujarnya.


Ditempat Terpisah Sekcam Way Tuba Romli Effendi, SH. MM. yang Juga Selaku Ketua Penyelenggara Lomba Kebersihan Lingkungan Kampung Kecamatan Way Tuba Menyampaikan, 

"Lomba ini Bertujuan Untuk Membangkitkan Kembali Semangat Masyarakat Dalam Bergotong-royong Menjaga Kebersihan Lingkungan Dalam Rangka Mewujudkan dan Melestarikan Kehidupan yang Sehat dan Nyaman Serta Lomba Kebersihan Lingkungan ini Juga Merupakan Upaya Kita Bersama Dalam Mendukung Pemerintah Kabupaten Way Kanan Mempertahankan Adipura dan Dengan Meningkatkan Kesadaran Masyarakat Akan Pentingnya Kebersihan Lingkungan Dapat Tercipta Kampung yang Bersih, Sehat dan Indah", Sampai Romli.


Camat Way Tuba Irwansyah, S. Sos.M.H. Saat Dikonfirmasi Melalui Pesan Wastap Terkait Kampung Karya Jaya yang Menperoleh Juara 1 (Pertama) Lomba Kebersihan Lingkungan Kampung Menjelaskan Bahwa Lomba Kebersihan Lingkungan Kampung Tingkat Kecamatan ini Merupakan Momentum Dalam Rangka Menyambut Penilaian Adipura Tingkat Kabupaten September Mendatang dan Momentum Memeriahkan HUT RI yang Ke.77,



"Selamat Kepada Kampung Karya Jaya yang Telah Menjuarai Lomba Kebersihan Lingkungan Kampung Tingkat Kecamatan Way Tuba yang Telah Melalui Penilaian Dari Tim Penilai Kecamatan Way Tuba dan Tim Penilai Dari UPT Puskesmas Way Tuba dan Telah Dinobatkan Sebagai Juara 1 (Pertama) Lomba Kebersihan Lingkungan Kampung, Kami Berharap Lomba Kebersihan Lingjungan Kampung ini Khususnya Kepada Kampung yang Telah dinobatkan Sebagai Pemenang Agar Tetap Mempertahankan Kebersihan Lingkungan Diseputar Kampung Mengajak Masyarakat Untuk Sadar Bahwa Kebersihan Lingkungan Disekitar Itu Sangat Penting Karena Kalau Seputar Lingkungan Tidak Baik Maka Sangat Memungkinkan Banyak Timbul Penyakit-penyakit yang Disebabkan Oleh Binatang-binatang Pembawa Penyakit Seperti Lalat, Nyamuk dan Lain-lain dan Kepada Kampung yang Belum Meraih Juara Tentunya Harapan Kami Kampung-kampung Tersebut Bisa Lebih Meningkatkan Lagi Kebersihan Lingkungan Sehingga Tidak Menutup Kemungkinan Tahun Depan Kita Akan Mengadakan Lomba Kebersihan Kampung dan Bisa Meraih Juara", Tutup Irwansyah.


(Deka)