Senin, 03 Juni 2024, Senin, Juni 03, 2024 WIB
Last Updated 2024-06-03T14:00:38Z
Daerah

Tim Monev Kecamatan Kasui, Lakukan Monitoring Dikampung Sukajadi dan Kedaton

 


Way Kanan - Beritaindoterkini.com, Tim Monev (Monitoring dan Evaluasi) Kecamatan Kasui Lakukan Monitoring Kegiatan Realisasi Dana Desa Tahap Satu Tahun Anggaran 2024, Dikampung Sukajadi dan Kedaton Kecamatan Kasui Kabupaten Way Kanan, Senin 03/06/2024.



Kegiatan yang Dipimpin Langsung Oleh Sekcam Kasui Hasanudin AK, SE. MM, Mewakili Camat Kasui Ansori, S. Pd Beserta Tim Monev Kecamatan Kasui Diawali Dengan Memonitoring Realisasi Dana Desa Tahap Satu Kampung Sukajadi Pada Pagi Hari dan Dilanjut Kampung Kedaton Pada Siang Harinya Berjalan Dengan Lancar.



Untuk Kampung Sukajadi Tim Monev Melakukan Cek Realisasi Dana Desa Tahap Satu Dengan Mengecek Beberapa Item Pembangunan Fisik Berupa, Rehap Jembatan Didusun 05, Drainase (Siring Pasang) Sepanjang 35,8meter dan TPT (Tanggul Penahan Tanah) Didusun 01 Sepanjang 12,3meter.




Sedangkan Realisasi Fisik Dikampung Kedaton Berupa, Drainase (Siring Pasang) Didusun 04 Sepanjang 200meter, 3 Unit Gorong - Gorong Didusun 03 dan 04.




Kepala Kampung Sukajadi Yeni Rachman Mengawali Kegiatan Monev Dikampungnya Menyampaikan Ucapan Terimakasih Kepada Tim Monev Kecamatan Kasui yang Telah Mengecek Lamgsung Realisasi Dana Desa Tahap Satu Dikampungnya,


"Saya Secara Pribadi Mewakili Pemerintah Kampung Sukajadi Mengucapkan Terimakasih yang Tak Terhingga Kepada Tim Monev Kecamatan Kasui, Mudah - Mudahan Kegiatan Monitoring ini Bisa Menjadi Bahan Evaluasi Kami Bisa Lebih Baik Lagi Kedepanya", Ucap Yeni Rachman.



Senada Dengan Kepala Kampung Sukajadi Ditempat Terpisah Kepala Kampung Kedaton Hendrawan Saat Dikonfirmasi Terkait Kegiatan Monev Dikampungnya Menyampaikan Ucapan Terimakasih Kepada Tim Monev Kecamatan Kasui, dan Ia Berharap Masyarakat Dapat Menjaga Pembangunan Fisik Dikampung Kedaton,


"Saya Berharap Masyarakat Kampung Kedaton Bisa Menjaga dan Merawat Semua Pembangunan Fisik Di Kampung Kedaton Baik yang Bersumber Dari Dana Desa, APBD Kabupaten, APBD Provinsi Maupun yang Bersumber Dari Dana Pusat, Agar Manfaatnya Bisa Dirasakan Dalam Jangka yang Panjang", Harap Hendrawan.



Sekcam Kasui Mewakili Camat Kasui Ansori, S.pd Usai Melaksanakan Monev Didua Kampung yang Sudah Diagendakan, Kepada Awak Media ini Menyampaikan,



"Alhamdulillah Kita Sudah Lakukan Monev Dikampung Sukajadi dan Kedaton Pada Hari ini, Semua Kegiatan Realisasi Dana Desa Baik Non Fisik Ataupun Fisik Sudah Kita Cek Dengan Seksama dan Akan Kembali Kita Telaah Dikecamatan, Untuk Realisasi Fisik Alhamdulillah Kedua Kampung Sudah Merealisasikan Semuanya, Sesuai Dengan Ketentuan yang Ada dan Semoga Bisa Dimanfaatkan Dengan Masyarakat Dikedua Kampung Tersebut", Tutup Hasanudin.



Tim